Pembagian
Tugas Mengajar Guru dilakukan setiap awal semester dan dibuat Surat
Keputusan (SK) Kepala Sekolah. Berikut adalah contoh SK Kepala Sekolah
tentang Pembagian Tugas Mengajar Guru
KOP SEKOLAH
| |||||||||||
K E P U T U S A N
| |||||||||||
KEPALA SMP ............
| |||||||||||
KABUPATEN ............
| |||||||||||
Nomor : / / 2012
| |||||||||||
T E N T A N G
| |||||||||||
PEMBAGIAN TUGAS GURU DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR
| |||||||||||
ATAU BIMBINGAN KONSELING, TUGAS TAMBAHAN DAN TUGAS LAIN
| |||||||||||
SEMESTER II TAHUN PELAJARAN 2012 / 2013
| |||||||||||
Kepala SMP ............ Kabupaten ............ :
| |||||||||||
Menimbang
|
:
|
a.
|
Bahwa dalam rangka memperlancar pelaksanaan Proses Belajar Mengajar atau proses bimbingan konseling di SMP ............, perlu menetapkan pembagian tugas.
| ||||||||
b.
|
Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud huruf a maka perlu menetapkan Keputusan Kepala SMP .............
| ||||||||||
Mengingat
|
:
|
1.
|
Undang-Undang RI Nomor. 20 Tahun 2003, tentang Sistem Pendidikan Nasional
| ||||||||
2.
|
Undang-Undang Nomor: 14 Tahun 2005, tentang Guru dan Dosen.
| ||||||||||
3.
|
Peraturan Pemerintah RI Nomor: 19 Tahun 2005, Tentang Standar Nasional Pendidikan
| ||||||||||
4.
|
Peraturan Pemerintah RI Nomor: 74 Tahun 2008, Tentang Guru
| ||||||||||
5.
|
Permendiknas Nomor: 24 Tahun 2006, tentang Pelaksanaan Permendiknas Nomor 22 Tahun 2006 dan Nomor 23 Tahun 2006
| ||||||||||
6.
|
Permendiknas Nomor : 19 Tahun 2007, Tentang Standar Pengelolaan
| ||||||||||
7.
|
Permendiknas Nomor : 41 Tahun 2007, Tentang Standar Proses.
| ||||||||||
8.
|
Keputusan Menteri Negara Pendayagunaan Aparatur Negara Nomor 84 Tahun 1993, tentang Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya
| ||||||||||
9.
|
Surat Keputusan bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan dan Kepala Badan Administrasi Kepegawaian Negara nomor 0433/P/1993 dan Nomor 25 tahun 1993 tentang Petunjuk Pelaksanaan Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya.
| ||||||||||
Memperhatikan
|
:
|
1.
|
Surat Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten ............ Nomor : 800/ / / 2012, Tentang Beban Kerja Guru.
| ||||||||
2.
|
Rapat Pembagian Tugas Guru Semester II Tahun Pelajaran 2012/2013 SMP ............ Kabupaten ............ tanggal …..
| ||||||||||
M E M U T U S K A N
| |||||||||||
Menetapkan
|
:
| ||||||||||
PERTAMA
|
:
|
Pembagian
tugas guru dalam proses Belajar Mengajar pada Semester I tahun
pelajaran 2012 / 2013 sebagaimana tersebut pada lampiran I.
| |||||||||
KEDUA
|
:
|
Pembagian tugas guru untuk melaksanakan Bimbingan Konseling seperti tersebut dalam lampiran II.
| |||||||||
KETIGA
|
:
|
Pembagian tugas guru untuk melaksanakan tugas sebagai Wakil Kepala Sekolah, Kepala Perpustakaan, Kepala Laboratorium seperti tersebut dalam lampiran III.
| |||||||||
KEEMPAT
|
:
|
Pembagian tugas guru untuk melaksanakan tugas lain seperti tersebut dalam lampiran IV.
| |||||||||
KELIMA
|
:
|
Pembagian jadwal mengajar dan guru piket seperti tersebut dalam lampiran V.
| |||||||||
KEENAM
|
:
|
Masing-masing guru melaporkan hasil pelaksanaan tugasnya secara tertulis dan berkala kepada Kepala Sekolah.
| |||||||||
KETUJUH
|
:
|
Segala biaya yang timbul akibat pelaksanaan keputusan, dibebankan pada Anggaran Belanja Sekolah.
| |||||||||
KEDELAPAN
|
:
|
Apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam surat keputusan ini, akan diadakan pembetulan sebagaimana mestinya.
| |||||||||
KESEMBILAN
|
:
|
Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan.
| |||||||||
Ditetapkan di: ……
| |||||||||||
Pada tanggal : ………
| |||||||||||
Kepala SMP ............
| |||||||||||
Download Contoh SK Pembagian Tugas Mengajar Guru disini