3/12/2018

Download dan Cara Instal Beesmart v.3

Cara Instal Beesmart v.3 (unofficial)

Berikut adalah panduan instalasi Beesmart V.3 (Unofficial)

----------------------------------------------------------------------------------------
Disclaimer : Beesmart adalah CMS yang memiliki kegunaan untuk simulasi ujian berbasis komputer, yang bisa di dapat pada situs resmi nya : www.tuwagapat.com, disini hanya menuliskan panduan instalasi pada mode offline dari pengalaman penulis, semoga bermanfaat
----------------------------------------------------------------------------------------

Link download beesmart v.3 : 

https://drive.google.com/drive/folders/0BzzLMZTLUcloMko4WUF2NXltZ0k 

Penjelasan tentang Beesmart v.3 dapat anda baca di situs resminya atau disini  

Berikut adalah panduan instalasi Beesmart V.3 (Unofficial), berhubung banyak sobat yang masih memiliki kendala dalam proses instal melalui localhost

----------------------------------------------------------------------------------------
Disclaimer : Beesmart adalah CMS yang memiliki kegunaan untuk simulasi ujian berbasis komputer, yang bisa di dapat pada situs resmi nya : www.tuwagapat.com, disini hanya menuliskan panduan instalasi pada mode offline dari pengalaman penulis, semoga bermanfaat
----------------------------------------------------------------------------------------

Prasyarat :
  1. CMS Beesmart yang bisa didapat di www.tuwagapat.com yang terdiri dari 4 file download disini (menuju TKP/situs official)
  2. Xampp yang bisa didapat di www.apachefriends.org,
    Note :
    Xampp secara default menggunakan PHP versi 7, sedangkan Beesmart V.3 memerlukan PHP 5.6 sehingga perlu diganti secara manual setelah instalasi Xamp selesai, atau donwload Xamp versi lama dapat di download disini
  3. Windows 7 (100% Tested) 
  4. Instalasi :
  5. Install Xampp hingga selesai
  6. buka hasil download dari Beesmart dan ekstrak beesmart.rar yang sudah di download sebelumnya,

    letakkan didalam folder : "htdoc" pada alamat : C:\xampp\htdocs\letakkan disini
  7. Jalankan Aplikasi Xampp, pada apache, mysql klik "start"
  8. buka Chrome, ketik : localhost/beesmart/panel (Halaman Admin)

    Note :
    "akan ada perintah untuk membuat database, klik buat (pada gambar ini perintah pembuatan database sudah dilewati sehingga tidak ada ilustrasi yang tersedia)
  9. selamat sobat sudah bisa menjalankan beesmart
    berikut link yang diperlukan untuk akses login
    - localhost/beesmart/panel (Halaman Admin), User : admin Password : admin (harus huruf kecil)
    localhost/beesmart (Halaman Siswa Ujian) User : Dapat di dapat pada halaman Admin)
Sumber: https://www.dedd.xyz/