PENGERTIAN DAN TUJUAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI
Inkuiri adalah suatu model pembelajaran di mana siswa sangat berperan aktif dalam proses penyelesaian masalah, karena disana siswa dituntut untuk merumuskan, mancari/ menggali, menguji serta penyimpulkan.
Sasaran utama metode inkuiri adalah:
(1) keterlibatan siswa secara maksimal dalam proses kegiatan belajar. Kegiatan belajar disini adalah kegiatan mental intelektual dan sosial emosional
(2) keterarahan kegiatan secara logis dan sistematis pada tujuan pengajaran
(3) mengembangkan sikap percaya pada diri sendiri (self-belief) pada diri siswa tentang apa yang ditemukan dalam proses inkuiri
Langkah-langkah inkuiri yaitu:
(1) merumuskan permasalahan,
(2) mengembangkan hipotesis,
(3) mengumpulkan bukti
(4) menguji hipotesis,
(5) menarik kesimpulan.
Tujuan inkuiri :
1. melatih siswa untuk belajar bagaimana menemukan sendiri pemecahan masalah yang sedang dihadapi.
2. melatih siswa memahami materi pembelajaran dari pengalaman yang ditemukan melalui proses inkuiri tersebut.
Sumber:http://ptkguru.com/
10/24/2012
PENGERTIAN DAN TUJUAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI
15:46
Model Pembelajaran
Populer Minggu Ini
- Download dan Cara Instal Beesmart v.3
- Pengisian Surat Kuasa Peserta PLPG IAIN Imam Bonjol
- Hasil Ujian Ulang I PLPG Angkatan 1, 2, 3 UNP Padang
- Hasil Verifikasi dan Klarifikasi Data Peserta PLPG UNP Angkatan 4, 5, 6, 7, 8, 9
- Cara Cek Dapodik Melalui Pendataan Dikdas Kemdikbud
- Akses Buku Pegangan Kurikulum 2013
- PLPG Rayon 104 Unsri 2013; Jadwal dan Peserta PLPG Tahap 3
- Download Kisi-Kisi Materi PLPG 2013
- Program EDS 2013
- POS UN 2014 dan Kisi-Kisi UN 2014





