5/03/2013

Cara mempebaiki Dapodik yang Bermasalah

Permasalahan update data di Dapodik kebanyakan terjadi saat menarik PTK ke dalam rombel, hal ini terjadi karena pada saat pengisian data PTK tersebut belum benar-benar masuk. Satu contoh adalah pada saat memasukkan nama sekolah harusnya sampai muncul sendiri ketika pengetikan belum selesai.

Namun ada cara lain untuk mengatasi masalah ini yaitu dengan export data ke excel kemudian dicek kebenaran ketikannya lalu diimport lagi ke software.

Selain itu pastikan telah menggunakan Aplikasi yang terbaru yaitu versi 1.13.0.1. Karena data yang akan diterima dan digunakan adalah dari aplikasi versi tersebut.

Jika sudah menginstal aplikasi versi sebelumnya gunakan Patch v 1.13.0.1 untuk meningkatkan
versi atau update ke versi yg lebih baru.

Berikut ini tips dari disdik kab Pati:


Menindaklanjuti banyaknya pertanyaan dan permasalahan seputar Aplikasi Pendataan Dikdas versi 1.13 (DAPODIK), maka kami akan memberikan solusi mengenai permasalahan yang dialami oleh sekolah.  
Cara Mengatasi Permasalahan Seputar Aplikasi DAPODIK 2013 dapat di DOWNLOAD DISINI. Bagi sekolah yang sudah men-DOWNLOAD informasi ini, kami himbau untuk memberitahukan kepada teman-teman di sekolah yang lain
Juga di DOWNLOAD MATERI UPDATING DAPODIK SD/SMP di Kabupaten Pati 30 April 2013

Diringkas dari berbagai sumber
Cara mempebaiki Dapodik yang Bermasalah